Besiswa LPDP Guru PAUD dan SD di Columbia University Amerika Serikat
#SahabatGTK
Mau merasakan studi di Universitas di Amerika Serikat?
Ada kabar gembira loh,
Ditjen GTK Kemdikbudristek bekerja sama dengan LPDP kembali memberikan kesempatan bagi guru PAUD dan SD untuk mengik
uti Program Beasiswa Microcredential bidang literasi secara daring di Teachers College Columbia University, Amerika Serikat.
Program ini akan dilaksanakan pada Juli 2022.
Pendaftaran Program ini dibuka mulai 18 April s.d. 31 Mei 2022. Segera siapkan dokumen yang diperlukan dan mendaftar pada tautan http://ringkas.kemdikbud.go.id/beasiswaliterasi.
Untuk informasi lebih lengkap dapat menggunduh di tautan http://ringkas.kemdikbud.go.id/suratlampiran2.
Mari #SahabatGTK, manfaatkan kesempatan ini untuk merasakan pengalaman belajar literasi di kampus kelas dunia dan jadilah inspirasi bagi Indonesia!
Posting Komentar untuk "Besiswa LPDP Guru PAUD dan SD di Columbia University Amerika Serikat"